Mahfud Janji Perjuangkan Hak Ulayat dan Adat di Seluruh Indonesia
Cawapres nomor urut 3, Mahfud Md, menyampaikan ceramah saat berkampanye di Kota Padang, Sumatera Barat, Senin (18/12/2023). (TPN Ganjar-Mahfud)
JAKARTA - Calon wakil presiden (cawapres)...
Kata ‘Ndasmu’ Prabowo Memantik Debat Medsos: Anies Sebut Tak Etis, Ganjar Serahkan ke Masyarakat
Foto kolase Trubun
JAKARTA - Calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto, memantik debat di media sosial X dengan kata 'Ndasmu etik' yang diucapkannya dalam...
Beda Pendukung Jokowi dan Kubu Prabowo di Pencapresan: Kekaguman Tanpa Batas
SAYA sangat kagum pada pendukung Jokowi yang, meskipun dihadapkan pada berbagai kebohongan, tetap teguh dan kuat dalam dukungannya. Ketika membandingkan dengan kubu Prabowo, perbedaan...
Diaspora Indonesia di Mesir Deklarasikan Dukungan Untuk Ganjar-Mahfud
Diaspora Indonesia di Mesir mendeklarasikan dukungan kepada pasangan calon presiden dan calon wakil presiden Ganjar Pranowo-Mahfud Md dalam Pilpres 2024. (Diaspora)
JAKARTA - Diaspora Indonesia...
Tanggapi Kaesang, Ganjar: Politisi Jangan Bingung Melihat Persoalan
BEKASI - Capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo menilai seorang politisi harus selalu belajar dan berangkat dari pengalaman agar tidak bingung melihat persoalan.
"Memang untuk...
Ganjar: Saya Tidak Mengkritik Jokowi, Hanya Bicara Jujur
Capres Ganjar Pranowo (Antara Foto)
JAKARTA- Calon Presiden RI Ganjar Pranowo mengatakan dirinya tidak mengkritik Presiden Joko Widodo, melainkan hanya bicara secata jujur.
Ganjar lalu menyebut...
Ganjar Akan Evaluasi UU Cipta Kerja Jika Jadi Presiden
BEKASI - Capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo akan mengevaluasi Undang-Undang Cipta Kerja jika terpilih menjadi presiden pada 2024.
"Kami akan evaluasi, kalau kita ketemu...
Pengamat: Sikap Temperamen Prabowo Saat Debat Bisa Gerus Dukungan
JAKARTA - Pakar politik dari Universitas Andalas, Padang, Asrinaldi, mengatakan penampilan Prabowo Subianto saat debat pertama capres di KPU, Selasa (12/12/2023), beberapa kali terkesan...
Prabowo Rangkul Gibran Demi Syahwat Berkuasa Semata
SYAHWAT Prabowo untuk meraih jabatan presiden tampaknya membutakan pandangannya.
Hilangnya identitas dan kemampuan menilai kebenaran, kebaikan, keadilan, serta etika menimbulkan tanda tanya.
Meski Prabowo mungkin memenangkan...
Soal Pupuk Langka di Jateng, Ganjar Sebut Prabowo Kurang Bepergian Jauh
JAKARTA - Dalam sesi tanya jawab debat pertama capres Pemilu 2024 di Jakarta, Selasa (12/12/2023), Prabowo Subianto mengkritik Ganjar terkait banyaknya petani yang mengeluh...